Unconditional love alias cinta
tanpa syarat, menjadi ungkapan mewakili kasih seorang ibu untuk anaknya.
Ungkapan yang diamini banyak orang, termasuk pesohor Ayushita. Ayu mengungkapkan
sang ibu melakukan banyak hal baik untuknya, apapun kondisinya.
"Banyak sekali kenangan bersama mama. Tapi salah satu yang paling aku ingat itu saat diajarin masak, sejak aku kecil," ujar Ayushita.