Penerbit Gramedia Pustaka Utama, menghadirkan diskusi dengan tajuk “Merdeka dalam Belajar” di festival literasi Ruang Tengah. Diskusi digelar secara daring, pada akhir pekan ini.
Narsum
yang hadir adalah, Najelaa Shihab, Pendidik dan Pendiri Sekolah & Kampus Guru
Cikal; Anindito
Aditomo, Kepala BSKAP (Badan Standar, Kurikulum &
Asesmen Pendidikan), Kemendikbudristek, serta moderator Nathalie Indry dalam