Tanpa terasa NET. Televisi Masa Kini, akan menapaki
perjalanan usia 3 tahun. Seperti tahun sebelumnya, tahun ini juga akan
menghadirkan artis manca negara. Acara yang
akan digelar pada 29 Mei 2016, akan ditayangkan secara langsung baik melalui
kanal televisi maupun youtube selama tiga jam dari Sentul International
Convention Center.
NET. bertekad mempersembahkan yang spesial, dengan
menampilkan sejumlah artis manca negara. Tak tanggung-tanggung Jessie J, Darwin
dan Omi, didatangkan khusus menghibur pemirsa NET di manapun berada. Sejumlah nama
untuk artis Indonesia, seperti Raisa, Rizky Febian, GAC, Isyana Sarasvati, Yura
Yunita, Kahitna, Maia Estianti, Winky Wiryawan, Titi Rajo Bintang, Addie MS,
Wizzy, Marulli Tampubolon, Momostereo dan Soundware.
Tema yang diangkat adalah, NET. 3,0 Present Indonesia
Choice Award 2016. Dalam ajang ini NET akan memberi penghargaan, sebagai bentuk
apresiasi terhadap artis Indonesia yang sudah berkontribusi untuk perkembangan
dunia hiburan tanah air. Spesial tahun ini akan ada kategori baru yaitu
Creative Person of the Year, memberikan penghargaan pada pribadi yang membuat
terobosan baru terlebih pada era digitalisasi.
Hadir pada acara press confrence Rabu 27 April 2016,
Wisnutama Kusubandio selaku CEO NET, dan Roan Y. Anprira, selaku VP of Production
& Programming NET. Menjelaskan hal mendasar tentang perayaan Ulang Tahun
NET. Ketiga, konsep sekaligus apa yang akan disajikan pada pemirsa.
Sementara untuk menentukan nomine musik, dibentuk
Komite Musik Independen. Terdiri dari Dhani Pette, Adib Hidayat, Danie Satrio,
Denni MR, Frans Sartono, Oppie Andaresta, Prita Prawirohardjo, Teguh Wicaksono dan
Oaris Tadjudin. Sedangkan untuk penghargaan kategori Film dan Televisi, NET. Menggandeng
Lembaga Survey terpercaya Saiful Mujani Research Company (SMRC)
"seluruh proses pemilihan nominator dan penjurian, murni
dilakukan komite Musik dan SMRC. NET. sama sekali tidak terlibat dan tidak
memberikan rekomendasi atau masukan apa pun, bahkan tidak ada program NET. yang
kami ikut sertakan di dalam nominasi. Dengan demikian, kami berharap ini akan
menjadi ajang penghargaan yang fair dan benar-benar merupakan penilaian dari
masyarakat di tanah air" jelas Wishnutama.
Roan Y. Anprira menambahkan, "Kami berharap dengan penyelenggaraan
NET. 3.0 Present Indonesian Choicce Award 2016, semakin mengukuhkan posisi NET
di masyarakat sebagai penyedia konten berita dan hiburan yang positif, serta
berdampak bagi masyarakat luas. Semoga semua program-program NET. , baik yang
baru maupun yang sudah hadir sebelumnya tetap mendapat tempat di hati
masyarakat juga turut serta membangun bangsa dan generasi masa depan Indonesia,
dengan seluruh program yang dapat menginspirasi, relevan dengan kondisi
masyarakat derta menjunjung independensi jurnalistik"
Untuk penentuan pemenang, melibatkan pemirsa untuk memilih melalui
akun sosmed twitter. Adapun ketentuannya
- Satu account Twitter hanya dapat memilih satu nominator dalam satu kategori
- Satu account Twitter bisa memilih semua kategori
- Yang berhak memberikan vote hanya yang memiliki minimal 50 followers
- Penulisan huruf besar/huruf kecil dalam hashtag tidak berpengaruh
- Penulisan hashtag tidak harus berurutan
- Retweet yang berisikan format hashtag dianggap sebagai satu vote yang valid
LIST MALE SINGER OF THE YEAR :
1. TULUS :
#ICA_3 #MS_Tulus
2. ONCE MEKEL : #ICA_3 #MS_Once
3. MIKE MOHEDE : #ICA_3 #MS_MikeMohede
4. KUNTO AJI : #ICA_3 #MS_KuntoAji
5. TEZA SUMENDRA : #ICA_3 #MS_Teza
LIST FEMALE SINGER OF THE YEAR :
1. MAUDY AYUNDA : #ICA_3#FS_MaudyAyunda
2. FATIN :
#ICA_3 #FS_Fatin
3. ISYANA SARASVATI : #ICA_3 #FS_Isyana
4. YURA YUNITA : #ICA_3 #FS_YuraYunita
5. MONITA TAHALEA : #ICA_3 #FS_Monita
LIST BREAKTHROUGH OF THE YEAR :
1. RIZKY FEBIAN : #ICA_3 #BT_RizkyFebian
2. BARASUARA : #ICA_3 #BT_Barasuara
3. SILAMPUKAU : #ICA_3 #BT_Silampukau
4. POLKA WARS : #ICA_3 #BT_PolkaWars
5. SCALLER : #ICA_3 #BT_Scaller
ALBUM OF THE YEAR :
1. ISYANA SARASVATI – EXPLORE : #ICA_3 #AL_Isyana
2. MUSIKIMIA – INTERSISI : #ICA_3
#AL_Musikimia
3. KUNTO AJI – GENERATION Y : #ICA_3 #AL_KuntoAji
4. BARASUARA – TAIFUN : #ICA_3 #AL_Barasuara
5. EFEK RUMAH KACA – SINESTESIA: #ICA_3 #AL_ERK
LIST BAND/ GRUP/ DUO OF THE YEAR :
1. GAC :
#ICA_3 #GR_GAC
2. HIVI :
#ICA_3 #GR_HiVi
3. ENDANK SOEKAMTI : #ICA_3 #GR_Soekamti
4. ENDAH N RHESA : #ICA_3 #GR_EAR
5. RAN :
#ICA_3 #GR_RAN
SONG OF THE YEAR :
2. AFGAN &RAISA – PERCAYALAH :
#ICA_3 #SO_AfganRaisa
3. HIVI – SIAPKAH KAU TUK JATUH CINTA
LAGI : #ICA_3 #SO_HiVi
4. RIZKY FEBIAN – KESEMPURNAAN CINTA : #ICA_3
#SO_RizkyFebian
5. GAC – BAHAGIA :
#ICA_3 #SO_GAC
LIFETIME ACHIEVEMENT
CREATIVE AND INNOVATIVE PERSON OF THE
YEAR
1. RADITYA DIKA :
#ICA_3 #CI_RadityaDika
2. ANDREA HIRATA :
#ICA_3 #CI_AndreaHirata
3. MERRY RIANA :
#ICA_3 #CI_MerryRiana
4. CHRISTIAN SUGIONO :
#ICA_3 #CI_ChristianS
5. NADIEM MAKARIM :
#ICA_3 #CI_NadiemMakarim
MOVIE OF THE YEAR
1. COMIC 8 CASINO KINGS
PART 1 :
#ICA_3 #MO_Comic8Part1
2. COMIC 8 CASINO KINGS
PART 2 :
#ICA_3 #MO_Comic8Part2
3. FILOSOFI KOPI :
#ICA_3 #MO_FilKop
4. SURGA YANG TAK DIRINDUKAN
: #ICA_3
#MO_SYTD
5. LONDON LOVE STORY :
#ICA_3 #MO_LondonLoveStory
ACTRESS OF THE YEAR
1. LAUDYA C. BELLA :
#ICA_3 #AS_LCBella
2. DEWI SANDRA :
#ICA_3 #AS_DewiSandra
3. ACHA SEPTRIASA :
#ICA_3 #AS_AchaSeptriasa
4. CHELSEA ISLAN :
#ICA_3 #AS_ChelseaIslan
5. PRISIA NASUTION :
#ICA_3 #AS_PrisiaNasution
ACTOR OF THE YEAR
1. VINO G BASTIAN :
#ICA_3 #AR_VinoGB
2. REZA RAHADIAN :
#ICA_3 #AR_Reza
3. CHICCO JERIKHO :
#ICA_3 #AR_CJ
4. FEDI NURIL :
#ICA_3 #AR_FediNuril
5. RADITYA DIKA :
#ICA_3 #AR_RadityaDika
PROGRAM TV OF THE YEAR
1. MATA NAJWA :
#ICA_3 #TV_MataNajwa
2. ON THE SPOT :
#ICA_3 #TV_OnTheSpot
3. MY TRIP MY ADVENTURE :
#ICA_3 #TV_MTMA
4. HITAM PUTIH :
#ICA_3 #TV_HitamPutih
5. STAND UP ACADEMY : #ICA_3
#TV_StandUpAcademy
Pengen datang pas acara puncaknya nanti mas hehe.
BalasHapusSiapa artis jagoan kak agung hehe
moga2 ada undangan ya Bowo :)
HapusBuat yang ngirim dukungan dapet hadiah juga nggak mas? :D
BalasHapusMungkin ada mbak :) tapi coba mention NET via twitter :)
Hapussalam sehat dan semangat mbak
Mantap mas Agung, pasti acaranya seru
BalasHapustrimakasih Kang Fauzi sudah berkunnjung
Hapussalam
mas agung masuk nominasi gak hehehe. asyik banget kalau nanti diundang ya lihat acaranay
BalasHapusmasuk nomine undangan terngantuk hehehe
HapusSaya suka NET, Mas. Wah, ketemu Mas Tama ya.
BalasHapusPersaingannya ketat ya.
betul mbak hehee
Hapus